MAJALAH
Laporan Utama pada edisi kali ini mengangkat tentang dibentuknya kembali DEMA UIR yang sempat divakumkan, namun dewan mahasiswa yang dibentuk justru tidak menunjukkan kinerja karena kurangnya kaderisasi. Lalu kami juga menampilkan rubrik baru yaitu Fenomena. Sesuai dengan definisinya, kami mengamati fakta tentang turunnya minat organisasi mahasiswa melalui survey kecil dan observasi naturalistik. Selain itu, ada pula rubrik Wawancara yang mengulik lebih dalam mengenai eksistensi Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) di UIR yang digaungkan oleh Kemendikbutristek.
Baca Rubrik Lainnya
Pada edisi kali ini kami menyoroti dugaan kekerasan seksual yang terjadi di Universitas Islam Riau, repostase ini kami rangkum dalam Laporan Utama. Kemudian pada Laporan Khusus, reporter AKLaMASI menilik program bank sampah yang digalakkan DLHK Pekanbaru sejak tahun 2017 dengan tujuan untuk mengurangi timbunan sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA). Pada rubrik Feature, seorang wartawan kami mengikuti kegiatan Serikat Jurnalistik untuk Keberagaman (SEJUK). Pada kegiatan ini kru kami memilih menuliskan tempat peribadatan agama Buddha—Vihara Mahasampatti.
Baca Rubrik Lainnya
Pada edisi kali ini kami menyoroti dampat yang masih terasa pada sebagian UKM tingkat universitas akibar pandemi. Kemudian pada Laporan Khusus, kami mengulas ketercapaian pada indikator “Visi Menjadi Universitas Islam Riau yang unggul dan terkemuka di Asia Tenggara tahun 2020”. Seorang wartawan AKLaMASI juga berkunjung ke Kamp Vietnam di Provinsi Kepualaun Riau yang merupakan efek dari perang saudara. Selain itu, dalam rubrik terbaru yaitu Eulogi menceritakan mengenai pandemi yang membawa duka bagi banyak orang, termasuk sejumlah dosen dan karyawan di Universitas Islam Riau.
Baca Rubrik Lainnya
bor9oh
great points altogether, you simply received a new reader. What would you recommend in regards to your put up that you made a few days in the past? Any sure?
Hello! Would you mind if I share your blog with my twitter group? There’s a lot of people that I think would really appreciate your content. Please let me know. Thanks